Semalam aku bersih-bersih rak buku. Seperti halnya tahun-tahun sebelumnya, hal yang selalu kulakukan setiap menjelang hari pertama masuk kerja di tahun yang baru adalah bersih-bersih ruang kerja. Menata ulang perabotan yang sebenarnya nggak perlu ditata ulang dan membuang barang-barang yang sepertinya sudah tak diperlukan lagi. Tahun ini, sasaranku untuk membuang buku. Kenapa harus membuang buku? Adapun […]
buku
Belajar dari tutupnya BORDERS
Kalian tahu BORDERS? Raksasa global retailer buku Amerika Serikat yang dinyatakan bankrupt beberapa waktu silam? Aku bersyukur sekaligus ngelus dada karena menjadi saksi bagaimana tutupnya salah satu outletnya di mall tak jauh dari kantor sini. Boleh dibilang proses tutupnya sangat tragis, mulai dari pengumuman kecil di atas kertas putih memuat pengumuman bahwa member BORDERS tak […]
DearPapa Project
Bermula dari Lala, Lala Purwono. Si gelatik kota Surabaya nan piawai menulis itu beberapa minggu silam menawariku untuk ikut menulis dalam proyek sosial bertajuk DearPapa Project. DearPapa Project adalah sebuah proyek keroyokan para penulis (orang yang gemar menulis) yang terwakili dalam tulisan bertema “surat untuk Papa”. Tulisan-tulisan itu lantas dibukukan dan dijual lewat NulisBuku.com, sebuah […]